AdaPundi Review? Kalian Harus Tahu Ini

Shelatitude ~ Kami kedatangan aplikasi pinjaman uang online lagi nih bernama ada pundi, jika kalian ingin mengetahui tentang aplikasi ada pundi kami akan menjelaskan.

Jika kalian sekarang belum mempunyai uang, dan ingin memperoleh uang dengan cara meminjam tidak ada salahnya tapi kalian harus mengembalikan uang pinjaman tersebut tepat waktu.

Pinjaman melalui Adapundi mempunya beberapa produk yang bisa kamu manfaatkan apa saja produk nya? kami bahas sampai tuntas karena kami memberikan solusi.

AdaPundi Adalah

AdaPundi - Pinjaman Uang Online merupakan basis credit utang angsuran online dan rupiah online di indonesia kamu dapat meminjam di aplikasi ini sampai dengan limit 20.000.000 rupiah.

Menurut kami sangat cukup untuk kalian yang ingin mendapatkan pinjaman dengan jumlah besar, dan visi dari aplikasi pinjaman online AdaPundi ialah sedikan dana uang atau utang uang kontan online cepat ciar nyman dan aman untuk di gunakan user.

Dari visi tersebut tentu AdaPundi ingin memberikan yang terbaik, karena jika tidak nanti tidak sesuai dengan visinya dong. Mari kita kenali produk apa saja yang terdapat dalam pinjaman online.

Produk Pinjaman Online / Cicilan

Kalian akan mendapatkan beberapa keuntungan jika menggunakan apliaksi AdaPundi, dan keuntungannya bisa kamu lihat dibawah ini.
  1. Limit tinggi hingga Rp 20.000.000
  2. Biaya Layanan Harian: 0,05% - 0,35%
  3. Tidak ada biaya tambahan lainnya.
  4. Tenor Pinjaman: 91-360 hari, bisa dicicil
  5. Suku Bunga Pinjaman (maksimum APR): 18,25%/tahun
Dan untuk pinjaman dengan jumlah sekitar Rp 9.000.000 dengan tenor 180 hari dan dicicil 6 kali, biaya yang dikenakan adalah sebagai berikut:
  • Suku Bunga Harian: 18,25% / 365 = 0,05%
  • Bunga Harian Pinjaman: Rp 9.000.000 * 18,25% / 365 = Rp 4.500
  • Biaya Layanan Harian: Rp 9.000.000 * 0,05% = Rp 4.500

Total Bunga Pinjaman: 
Rp 9.000.000 * 18,25% / 365 * 180 + Rp 9.000.000 * 0,05% * 180 = Rp 1.620.000

Total Biaya Pengembalian: 
Rp 9.000.000 + Rp 1.620.000 = Rp 10.620.000

Jumlah cicilan per periode: 
Rp 10.620.000 / 6 = Rp 1.770.000

AdaPundi menawarkan dana kredit pinjaman uang tunai hingga 20.000.000 Rupiah yang seluruh prosesnya dapat Anda selesaikan hanya dengan KTP, mulai dari registrasi pinjaman, pencairan dana, hingga pengembalian dana. 

AdaPundi memiliki verifikasi pinjaman otomatis sebagai bentuk verifikasi utama, dan verifikasi manual sebagai bentuk verifikasi pelengkap. Kredit pinjaman online dengan pencairan cepat.

Apakah AdaPundi Sudah Terdaftar diOJK?

Pertanyaan tersebut sering sekali diajukan oleh mereka yang belum tahu tentang AdaPundi, jadi ada pundi sendiri telah resmi berizin dan diawasi oleh OJK

Untuk nomor surat izin KEP-48/D.05/2021. Untuk masalah keamanan bisa diserahkan ke OJK karena lembaga tersebut memang untuk mengamankan aplikasi semacam ini.

Jadi kalian tak perlu khawatir masalah keamanan dari aplikasi AdaPundi dengan dijamin aman, untuk bertransaksi pinjaman dan privasi.

Bagaimana Proses Pinjaman Uang di AdaPundi?

  1. Unduh Aplikasi AdaPundi
  2. Isi data
  3. Tunggu verifikasi data
  4. Dana rupiah cepat cair. Uang tunai cair langsung ke rekening Anda.

Keunggulan AdaPundi

  • Pinjaman: Tidak membutuhkan agunan apapun. Hanya butuh KTP
  • Umur: 18-55 tahun
  • Pinjaman kredit dana rupiah secara tunai dan online
  • Aman dan Konfidensial: AdaPundi melindungi semua data pengguna, tidak akan membocorkan data ke pihak ketiga tanpa persetujuan pengguna pinjaman
  • Layanan Berkualitas: AdaPundi beroperasi setiap saat tanpa libur. Kami selalu siap melayani Anda.
  • Pengajuan: Pinjaman kredit proses bisa dilakukan di perangkat seluler Anda. Pemrosesan pengajuan pinjaman yang singkat, dan dana akan langsung cair!

Cara Pembayaran Pinjaman di AdaPundi Melalui

Kami akan mengirimkan Anda SMS sehari sebelum dan saat jatuh tempo sebagai pengingat untuk mengembalikan pinjaman uang tunai agar menghindari penalti. 


Anda dapat membayar pinjaman melalui ATM, Mobile Banking, Internet Banking (BCA, BNI, BRI, Mandiri, Permata, Maybank, Danamon) dan Alfamart. 

AdaPundi juga mendukung pembayaran pinjaman uang tunai online lebih awal, tidak ada alasan untuk tidak mengembalikan pinjaman ygy.

Review Pengguna Aplikasi AdaPundi 

Sebelum jatuh tempo di Wa kalau bayar lebih cepat akan di bantu kenaikan limit (lagu lama rilis ulang hehehe) ga berharap juga sih,yg penting sy sudah lunasi tagihan. LIMIT jg ga berubah...Tolong Jaga data2 sy dengan baik,apabila ada info dr daftar kontak sy perihal penagihan atau lain2,gak segan sy adukan ke pihak yg berwajib dengan bukti2 yg jelas tentunya, terima kasih. - dony sastra

Bagus sekali tapi harus lebih lengkap buat pengisian data seperti contoh buat kontak yang bisa dihubungi kalau bisa sudah tersedia jadi kita akan lebih mudah langsung mengaksesnya.. dan buat foto ktp kalau bisa nomor nik nya pun sudah otomatis langsung terbaca oleh system.. hal hal lain yang perlu diperhatikan mengenai soal pertanyaan kegunaan pinjaman buat apa nya lebih banyak pilihan jadi kita bisa memilih lebih tepat kegunaan pinjaman tersebut.. semoga permohonan pinjaman sy disetujui aminnn - Ben Jaket

Sy mencoba menginstal kembali dan melihat limitnya,memang limitnya sangat kecil, tp sangat membantu. Terimakasih ada pundi,semoga saja limitnya bisa lebih besar. dan dpt tenornya lebih panjang - Peni Agustina

Saya nasabah lama. Dan tidak pernah telat limit terakhir 10 jt.. malam ini saya melakukan pembayaran padahal jatuh tempo masih 15 hari lagi.. tapi pembayaran saya belum di konfirmasi.. mohon segera di konformasi karena akan mengajukan kembali dengan limit yg tersedia.. mohoh di prioritaskan nasabah lama dan taat membayar.. - Roza Aditama

Apakah uang riba / Membantu riba itu haram ?

Di dalam al-qur'an, riba hukumnya haram. Ahmad Sarwat, Lc., MA dalam buku 'Kiat-kiat Syar'i Hindari Riba' menuliskan pelaku riba akan diperangi Allah Subhanahu Wa Ta'ala di dalam Al-qur'an. Bahkan menjadi satu-satunya pelaku dosa yang dimaklumatkan perang di dalam al-qur'an adalah mereka yang menjalankan riba. 

Untuk berhenti melakukan riba bisa baca selengkapnya.

Kesimpulan

Kami hanya menyajikan saja sesuai dengan aplikasi AdaPundi, dan kami menyarankan apabila kalian tidak terlalu membutuhkan uang untuk kebutuhan sebaiknya tidak usah meminjam karena terdapat riba, akan tetapi jika itu terpepet kebutuhan ekonomi keluarga kalian bisa munggukannya.
Baca juga :